FORUM - GoETERNITY
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

FORUM - GoETERNITY

GoEternity
 
HomePortalLatest imagesSearchRegisterLog in
WELCOME TO HANG KESTURI FORUM 2009 - 2010
MEMBER BARU HARAP LAPOR DI BAGIAN ANNOUNCEMENT
Poll
Menurut anda, Forum ini sudah berapa persen bagusnya dibandingkan dengan forum - forum lain ?
Dibawah 50%
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcap29%Penderitaan Orang Pelit I_vote_rcap
 29% [ 4 ]
50%
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcap50%Penderitaan Orang Pelit I_vote_rcap
 50% [ 7 ]
Diatas 50%
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcap21%Penderitaan Orang Pelit I_vote_rcap
 21% [ 3 ]
Total Votes : 14
Search
 
 

Display results as :
 
Rechercher Advanced Search
Latest topics
» Kabar
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeWed Sep 23, 2009 8:27 pm by BiJiK

» FORUM BARU
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeSun Aug 02, 2009 9:22 am by LuCrEtiA

» Tidur klen!!!!!!!!1
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeSun Aug 02, 2009 12:58 am by Raidou

» ayok dukung pulau komodo jadi salah satu 7 keajaiban dunia
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeSun Aug 02, 2009 12:57 am by Raidou

» Hepi b'day
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeSat Aug 01, 2009 11:03 pm by LuCrEtiA

» Luar / Dalam Negri
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeFri Jul 31, 2009 9:51 pm by Raidou

» Kritik dan Saran
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeFri Jul 31, 2009 7:38 pm by LuCrEtiA

» Arti Cinta
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeFri Jul 31, 2009 7:28 pm by vivi'z_26

» Olimpiade Robot di Indonesia
Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeFri Jul 31, 2009 2:50 pm by Emperor

Gallery
Penderitaan Orang Pelit Empty
Navigation
 Portal
 Index
 Memberlist
 Profile
 FAQ
 Search
Forum
Affiliates
free forum
 
Top posters
Raidou (683)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
DonHendy (414)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
HaunT (346)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
Virgin (300)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
vivi'z_26 (190)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
Emperor (64)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
LuCrEtiA (47)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
Ice[F]reakz~72 (46)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
Admin (24)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
♥_p0oh_♥ (21)
Penderitaan Orang Pelit I_vote_lcapPenderitaan Orang Pelit I_voting_barPenderitaan Orang Pelit I_vote_rcap 
April 2024
MonTueWedThuFriSatSun
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
2930     
CalendarCalendar
Social bookmarking
Social bookmarking reddit      

Bookmark and share the address of XII - IPA 2009 - 2010 Hang Kesturi on your social bookmarking website

Bookmark and share the address of FORUM - GoETERNITY on your social bookmarking website

 

 Penderitaan Orang Pelit

Go down 
AuthorMessage
DonHendy
Chief Moderators
Chief Moderators
DonHendy


Posts : 414
Join date : 2009-07-16
Location : Medan

Penderitaan Orang Pelit Empty
PostSubject: Penderitaan Orang Pelit   Penderitaan Orang Pelit I_icon_minitimeSun Jul 26, 2009 11:14 am

Dikisahkan tentang seorang lelaki berusia 60-an tahun yang menjadi buah bibir di kampungnya. Pasalnya, lelaki paruh baya tersebut terkenal sangat pelit, bahkan untuk makan sehari-hari dan kesehatannya sendiri. Sudah menjadi rahasia umum bahwa dia jarang sekali makan lebih dari sepotong roti setiap hari.

Suatu ketika ia marah habis-habisan kepada istrinya, lantaran istrinya itu membeli seekor ikan untuk lauk mereka makan. "Kamu ini perempuan boros. Aku saja tidak pernah membeli ikan, kok kamu berani-beraninya beli ikan," bentak lelaki itu uring-uringan.

Si istri yang sabar dan sangat hapal tabiat suaminya itu berusaha membela diri. "Bukan saya yang beli, tetapi tetangga sebelah yang memberikan ikan ini untuk kita," dalihnya.

Kalau begitu, potong-potong ikan itu menjadi 7 bagian untuk jatah lauk makan kita selama 7 hari. Kalau mau menggoreng beri garam, tapi sedikit saja nanti garamnya cepat habis," sahut lelaki itu memberi solusi sekaligus instruksi.

Beberapa hari kemudian, lelaki itu jatuh sakit, badannya demam dan tak mampu beraktifitas seperti biasa. Si istri kasihan melihat kondisi suaminya. Ia bergegas pergi ke sebuah toko obat untuk membeli obat penurun panas.

Ketika si istri menyodorkan obat tersebut, suaminya justru menutup mulut rapat-rapat karena menilai bahwa membeli obat adalah pemborosan besar. "Jangan khawatir, obat ini adalah obat paling murah. Lagipula, di dalam kotak obat ini ada kupon yang bisa ditukar dengan hadiah," bujuk istrinya sembari memberikan obat. Tetapi suaminya itu tetap mengunci mulutnya.

Tak kurang akal, si istri langsung membisikkan sesuatu di telinga suaminya. "Ehmm, sebenarnya saya tadi bohong. Obat ini sudah kedaluarsa. Jadi toko obat itu memberikannya gratis kepada saya," bisik istrinya. Barulah setelah itu si lelaki pelit tadi bersedia meminum obat. Setelah minum obat diapun tersenyum, kemudian memuji istrinya pintar.

Pesan:
Harta kekayaan dapat berfungsi sebagai sumber kebahagiaan apabila kita mempunyai kemampuan untuk mendapatkannya sekaligus menggunakannya dengan benar dan tepat. Bila kita kesulitan mencari sumber penghasilan jelas akan mengurangi kualitas kehidupan. Begitupun bila kita tak dapat mengelola keuangan dengan baik maka hal itu akan menjadi sumber petaka dalam kehidupan kita.

Hidup sederhana bukan berarti harus mengurangi kualitas kehidupan, melainkan hidup tidak berlebih-lebihan dan sedapat mungkin memberikan manfaat bagi diri sendiri maupun orang lain. Sedangkan kisah di atas adalah sebuah fenomena tentang seseorang yang tidak dapat menggunakan kekayaannya dengan baik. Sikapnya tergolong terlalu pelit, sehingga merampas kenikmatan hidup yang seharusnya ia dapatkan.

Charles Spurgeon mengatakan, "Yang penting bukanlah berapa banyak yang kita miliki tetapi berapa banyak yang kita nikmati." Sebab kekayaan akan mempunyai arti bila kita dapat menikmatinya. Sehingga kalaupun kita ingin mengumpulkan lebih banyak harta kekayaan seharusnya tidak dengan cara bersikap pelit, karena langkah tersebut hanya akan mengurangi kualitas hidupnya. Langkah yang seharusnya ia tempuh adalah menambah sumber penghasilan.

Selain menambah sumber penghasilan, langkah selanjutnya adalah hidup sederhana. Karena di dalam kesederhanaan ada kemuliaan dan ketentraman hati. Berbeda dengan hidup pelit, dimana di dalamnya hanya ada kesusahan karena kekhawatiran berlebih hartanya akan berkurang.

Oleh sebab itu, hindarilah sikap pelit. Upayakan untuk menambah kualitas kehidupan. Manfaatkan harta kekayaan yang kita miliki dengan baik dan tepat, sehingga menjadi sumber kebahagiaan tersendiri.
Back to top Go down
http://squot.blogspot.com
 
Penderitaan Orang Pelit
Back to top 
Page 1 of 1
 Similar topics
-
» Kata-kata mutiara dari orang-orang terkenal gan!! harap dibaca..
» Hargailah Orang Lain
» Hargailah orang lain
» Orang Bloon Beli TV
» Orang Kaya Masuk Neraka

Permissions in this forum:You cannot reply to topics in this forum
FORUM - GoETERNITY :: FORUM LOUNGE :: Cerita / Motivasi-
Jump to: